Quraish Shihab Menguraikan Kesalahan Kita dalam Memahami Perintah Sholat: Berdoalah dan Mintalah pada Allah

- 4 Oktober 2021, 09:05 WIB
Quraish Shihab Menguraikan Kesalahan Kita dalam Memahami Perintah Sholat: Berdoalah dan Minta pada Allah
Quraish Shihab Menguraikan Kesalahan Kita dalam Memahami Perintah Sholat: Berdoalah dan Minta pada Allah /Pexels.com/RODNAE Productions

SEMARANGKU – Quraish Shihab bercerita tentang kesalahan kita dalam memahami perintah Sholat.

Quraish Shihab meminta umat Islam untuk kembali belajar dan memahami perintah Sholat.

Quraish Shihab menjabarkan beberapa poin penting agar kita kembali memahami perintah Sholat.

Semua orang juga tahu bahwa Sholat itu wajib untuk umat Islam. Sholat sudah diajarkan sejak kecil.

Baca Juga: Gus Baha Hampir 4 Tahun Sholat I’adah, Ini Penjelasan Lengkap Soal Hukum dan Aturan Sholat I'adah

Baca Juga: Gus Baha Menjawab Lebih Penting Mana Sholat atau Bekerja?

“Tapi kenyataannya banyak yang mengaku Islam tapi Sholat bolong-bolong atau Sholat tapi salah,” kata Quraish Shibab seperti yang dikutip SEMARANGKU dari YouTube Quraish Shihab.

Banyak orang Islam yang masih belum merasa bahwa Sholat adalah kewajiban dan kebutuhan.

Karena sejatinya dalam kebahasaan, Sholat berarti permohonan dari yang rendah kepada yang tinggi.

Halaman:

Editor: Fitriyatur Rosidah

Sumber: youTube Quraish Shihab


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x