Asal Usul 5 September Dirayakan Sebagai Hari Guru Di India, Penghormatan Dr Sarvepalli Radhakrishnan

- 5 September 2020, 18:45 WIB
tanggal 5 September di rayakan sebagai Hari Guru di India
tanggal 5 September di rayakan sebagai Hari Guru di India /https://static.toiimg.com/

SEMARANGKU – Tanggal 5 September dirayakan sebagai hari guru di negara India, hal ini dikarenakan tanggal 5 september adalah hari ulang tahun mantan presiden, sarjana dan filsuf, Dr Sarvepalli Radhakrishnan.

Sehingga untuk mengenang seluruh jasanya, tanggal 5 september dirayakan sebagai hari guru di India. Hari guru dirayakan untuk menghormati seluruh jasa para guru yang rela menghabiskan waktunya untuk membuat generasi masa depan yang lebih baik.

Di India, hari guru dirayakan pada tanggal 5 September untuk menghormati jasa Dr Sarvepalli Radhakrishnan.

Baca Juga: Sosok Cornelis Lay di Mata GanjarPranowo, Beliau Sahabat Sekaligus Guru Politik Saya

Baca Juga: Jogo Tonggo Jadi Jogo Siswa, Guru di Grobogan Sambangi Rumah Siswa Demi Pembelajaran

Dr Sarvepalli adalah seorang mantan presiden, sarjana, filsuf dan seorang guru yang sangat dihormati, Dr Sarvepalli juga pernah mengatakan bahwa “Guru adalah pikiran terbaik di sebuah negara”.

Dr Sarvepalli adalah wakil presiden pertama India dan kemudian menjadi presiden kedua India.

Ia lahir di bekas Kepresidenan Madras dekat perbatasan Andhra Pradesh dan Tamil Nadu. Dr Sarvepalli berhasil meraih banyak penghargaan meski memiliki keterbatasan finansial.

Baca Juga: TikTok Luncurkan Program Khusus untuk Pengiklan, Simak Selengkapnya!

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Hindustan Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x