Kapal Perang AS Lewati Selat Taiwan, Jubir Menlu China Ngamuk dan Beri Peringatan: Berhenti Bermain Api!

- 24 November 2021, 08:56 WIB
Ilustrasi kapal perang, Kapal Perang AS Lewati Selat Taiwan, Jubir Menlu China Ngamuk dan Beri Peringatan: Berhenti Bermain Api!
Ilustrasi kapal perang, Kapal Perang AS Lewati Selat Taiwan, Jubir Menlu China Ngamuk dan Beri Peringatan: Berhenti Bermain Api! /Reuters/Maxim Shemetov

Juru bicara Kementerian Luar Negeri China, Zhao Lijian juga turut menanggapi aksi kapal perang AS yang lewati selat Taiwan baru-baru ini.

Menurut Zhao Lijian, aksi kapal perang AS itu disengaha untuk merusak dan menggangu perdamaian.

Zhao Lijian juga meminta pihak AS untuk segera memperbaiki masalahnya dan berhenti membuat upaya merusak perdamaian.

"AS harus segera memperbaiki kesalahannya, berhenti membuat masalah, melewati batas dan bermain api," ujar Zhao Lijian, Jubir Kementerian Luar Negeri China, dikutip dari Al Jazeera. ***

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x