Amerika Serikat Akan Bentuk Tim Khusus untuk Iran, Ternyata Ini Tujuannya

- 4 Februari 2021, 10:59 WIB
Ilustrasi Donald Trump dan bendera Iran.
Ilustrasi Donald Trump dan bendera Iran. /PIXABAY/geralt/jorono

SEMARANGKU - Amerika Serikat akan membentuk sebuah tim guna membahas Iran.

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS), Antony Blinken memerintahkan utusan khusus AS agar membentuk sebuah tim guna membahas masalah Iran.

Tim yang akan dibentuk Amerika Serikat guna membahas masalah Iran tersebut bakal terdiri dari orang-orang yang punya pandangan berbeda dengan Teheran.

Baca Juga: Dukung Ganjar Pranowo, Ini Saran Keuskupan Agung Semarang untuk Gerakan Jateng di Rumah Saja

Baca Juga: Amerika Serikat Semakin Khawatir Usai China Jalin Hubungan Erat dengan Negara Ini

AS bakal bentuk tim guna membahas Iran

Dikutip dari Pars Today yang melansir dari Fars News, Menlu AS Antony Blinken mengutus Robert Malley untuk membentuk tim khusus guna membahas Iran.

Bahkan Blinken meminta Malley untuk melibatkan orang yang punya pandangan ekstrem tentang Teheran untuk terlibat dalam tim tersebut.

Baca Juga: Tak Ingin Ribut dengan Iran, Presiden AS Joe Biden Ubah Kebijakan Donald Trump Ini

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Pars Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x