Selain Senin Wage, Ini Dia Weton Yang Disukai Khodam Patih Gajah Mada

- 6 Desember 2021, 15:30 WIB
Selain Senin Wage, Ini dia weton yang disukai Khodam Patih Gajah Mada
Selain Senin Wage, Ini dia weton yang disukai Khodam Patih Gajah Mada /Pixabay

 

SEMARANGKU – Khodam atau pendamping gaib memiliki bentuk yang berbeda-beda.

Salah satunya adalah Khodam dalam bentuk menyerupai Patih Gajah Mada.

Menariknya menurut primbon Jawa ada beberapa weton yang digambarkan begitu disukai oleh Khodam  Patih Gajah Mada lho.

Baca Juga: 4 Ciri Orang Yang Didampingi Khodam Raja, Salah Satunya Memiliki Sifat Mengayomi

Baca Juga: 5 Mimpi Ini Bisa Jadi Tanda Jika Kamu Memiliki Khodam, Salah Satunya Bertemu Dengan Diri Sendiri

Berikut adalah beberapa weton yang disukai oleh Khodam Patih Gajah Mada.

Senin Wage

Mereka yang lahir dengan weton Senin Wage akan memiliki karakter suka menolong tanpa pamrih dan tak suka mendapatkan pujian.

Meski penuh akan kehati-hatian, namun ketika weton Senin Wage marah. Maka kemarahannya akan begitu menakutkan.

Jumat Pahing

Penuh akan sopan adalah salah satu kelebihan yang dimiliki oleh weton Jumat pahing.

Namun weton Jumat Pahing juga akan marah meski dalam hal yang sepele sekalipun.

Ketika pemilik weton Jumat Pahing sudah tahu apa yang diinginkannya.

Maka ia akan berusaha mendapatkannya dengan penuh kerja keras.

Minggu Wage

Tak hanya begitu pemberani, dalam urusan penyelesaian masalah weton Minggu Wage juga begitu tenang lho.

Pemilik weton Minggu Wage biasanya terlihat mandiri dan pandai.

Kamis Legi

Apa yang diucapkan oleh weton Kamis Legi pasti akan penuh dengan makna.

Selain itu weton Kamis Legi juga memiliki sifat kedermawanan dalam kehidupannya.

Kamis Pon

Mereka yang lahir dengan weton Kamis Pon biasanya akan selalu menolong sesamanya.

Tak jarang pemilik weton Kamis Pon akan akan memendam amarahnya.

Namun ketika mereka sedang marah, maka akan sangat menakutkan.

Dikutip dari channel Youtube Nasib dan Hoki, itulah beberapa weton yang disukai oleh Khodam Patih Gajah Mada.

Sebagai catatan, informasi di atas hanya sekedar sebagai penambah ilmu pengetahuan. Segala bentuk pecaya maupun tidak adalah hak pembaca masing-masing.***

 

Editor: Hendrik Nuryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x