Ada 8 Jenis Pohon Berhantu yang Tak Sengaja Sering Ditanam, No 5 Sering Dijumpai

- 27 November 2021, 14:00 WIB
Ada 8 Jenis Pohon Berhantu yang Tak Sengaja Sering Ditanam, No 5 Sering Dijumpai
Ada 8 Jenis Pohon Berhantu yang Tak Sengaja Sering Ditanam, No 5 Sering Dijumpai /Pixabay/Debrajean/

SEMARANGKU - Ada berbagai macam jenis pohon yang ternyata disukai setan.

Beberapa jenis pohon bahkan sering kali dikaitkan sebagai rumah setan.

Bahkan tak jarang menjadikan beberapa pohon itu menjadi angker.

Berikut 8 jenis pohon berhantu yang sering kali tak diketahui:

1. Pohon asam jawa

Menurut kepercayaan masyarakat jaman dahulu, pohon ini merupakan tempat tinggal setan.

Selain itu, pohon tersebut kerap dijadikan sarang bagi pocong dan kuntilanak sebagai tempat tinggal.

Baca Juga: 7 Pohon Ini Konon Katanya Mampu Membawa Rejeki Bagi Pemiliknya, Bougenville Adalah Salah Satunya

2. Pohon kapuk

Halaman:

Editor: Ajeng Putri Atika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x