Jawaban Manis Jimin BTS Pada Seorang ARMY yang Minta Maaf Karena Tonton Konser Secara Ilegal

- 17 Juni 2021, 16:32 WIB
Seorang ARMY BTS Minta Maaf Karena Tonton Konser Secara Ilegal, Simak Jawaban Manis Jimin BTS!
Seorang ARMY BTS Minta Maaf Karena Tonton Konser Secara Ilegal, Simak Jawaban Manis Jimin BTS! /Twitter @btstranslation7

SEMARANGKU – Jimin BTS memberikan jawaban manis pada ARMY yang menonton secara ilegal ketika meminta maaf.

Siapa sih yang tidak kenal BTS? Boyband group asal Korea Selatan yang telah diakui keberadaannya di seluruh dunia dan memiliki ARMY banyak.

Ada yang menarik ketika seorang ARMY meminta maaf ke BTS akibat menonton konser secara ilegal, tapi Jimin BTS justru bereaksi manis pada ARMY tersebut.  

Baca Juga: BTS Butter Meraih Puncak Menjadi No.1 di Billboard, Singkirkan Olivia Rodrigo dan Ariana Grande

BTS kini telah menjadi Boyband K-Pop yang paling banyak dibicarakan terutama para fans loyal yang disebut ARMY.

Maka tak heran karena pada setiap penampilannya BTS selalu menampilkan tarian, lagu dan aksi panggung yang spektakuler.

Sejak awal debutnya pada 8 tahun lalu, BTS merayakan ulang tahun mereka yang ke-8 dengan acara yang bernama “Muster Sowoozoo”.

Acara perayaan ulang tahun ini dilakukan pada tanggal 13-14 Juni 2021 secara online, terdapat sekitar 1,33 juta penggemar yang akrab disapa ARMY dari seluruh dunia yang menonton konser online tersebut.

Sehari setelahnya, Selasa, 15 Juni 2021, seorang ARMY atau sebutan penggemar BTS, mengatakan bahwa dirinya merasa tidak enak karena sudah menonton konser streaming tersebut secara illegal,

Halaman:

Editor: Heru Fajar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x