Ikatan Cinta Aldebaran Menderita EDH Akibat Kecelakaan, Penyakit Apakah Itu, Berikut Ini Penjelasannya

- 28 April 2021, 17:45 WIB
Arya Saloka Tulis Sayonara, Netizen Heboh Sosok Aldebaran Pamit dari Ikatan Cinta karena terkena EDH dalam alur cerita sinetron
Arya Saloka Tulis Sayonara, Netizen Heboh Sosok Aldebaran Pamit dari Ikatan Cinta karena terkena EDH dalam alur cerita sinetron /Instagram/@arya.saloka/

Gejala Klinis Epidural Hematoma (EDH)

Gejala yang sangat menonjol pada epidural hematoma adalah kesadaran menurun secara progresif.

Biasanya juga terjadi memar disekitar mata dan dibelakang telinga. Sering juga tampak cairan yang keluar pada saluran hidung dan telinga.

Setiap orang memiliki kumpulan gejala yang bermacam-macam akibat dari cedera kepala.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 28 April 2021: Ricki tagih Janji Elsa, Nino Curiga dan Angga Amankan Berkas Tes DNA

Gejala yang sering muncul adalah sebagai berikut:

  1. Penurunan kesadaran, bisa sampai koma 
  2. Bingung
  3. Penglihatan kabur
  4. Susah bicara
  5. Nyeri kepala yang hebat
  6. Keluar cairan dari hidung dan telinga
  7. Mual
  8. Pusing
  9. Berkeringat

Cara Mengobati Epidural Hematoma

Untuk proses pengobatan penyakit EDH dapat dilakukan dengan cara berikut ini:

  1. Operasi
  2. Mengkonsumsi Obat-obatan
  3. Terapi rehabilitasi

Baca Juga: Preview Taxi Driver Episode 7 dan Link Nonton Sub Indo: Kim Do Ki Temukan Video Jung Eun, Go Eun Terpukul!

Cara Pencegahan Epidural Hematoma

Halaman:

Editor: Heru Fajar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x