Karyawan yang Punya 5 Rekening Ini Dipastikan Tidak Bisa Terima Dana Bantuan BSU Subsidi Gaji 2021

- 20 Oktober 2021, 20:40 WIB
Karyawan yang Punya 5 Rekening Ini Dipastikan Tidak Bisa Terima Dana Bantuan BSU Subsidi Gaji 2021.
Karyawan yang Punya 5 Rekening Ini Dipastikan Tidak Bisa Terima Dana Bantuan BSU Subsidi Gaji 2021. /

SEMARANGKU - Bagi karyawan yang memiliki 5 jenis rekening ini, dipastikan bahwa Anda tidak dapat menerima dana bantuan BSU Subsidi Gaji 2021. 

Perlu diketahui bahwa dana bantuan BSU Subsidi Gaji 2021 disalurkan melalui bank Himbara. 

Diantara bank Himbara adala BRI, Bank Mandiri, BTN dan BNI yang akan membantu menyalurkan dana bantuan BSU Subsidi Gaji 2021 ke karyawan penerima.

Baca Juga: Link Live Streaming Zenit vs Juventus Liga Champions di TV Online, Bianconeri Punya Catatan Bagus

BSU Subsidi Gaji 2021 adalah bantuan bagi pekerja yang terdampak pandemi Covid-19, di mana tiap buruh akan mendapat BLT secara tunai Rp 1 juta.

Bagi karyawan yang memiliki rekening bank Himbara maka, BSU Subsidi Gaji Rp 1 juta akan langsung ditransfer tanpa potongan apapun.

Sementara pemilik rekening BCA dan bank swasta lain, malah bisa jadi tetap bisa dapat BSU Subsidi Gaji 2021 usai diusulkan BPJS Ketenagakerjaan.

Dengan catatan, setelahnya secara kolektif membuat rekening bank Himbara.

Pemerintah pada 2021 menargetkan 8,7 juta pekerja untuk mendapatkan BSU dari BPJS Ketenagakerjaan.

Halaman:

Editor: Khansa Amirah Rasyida


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x