Cara Daftar Bantuan Bansos Sembako BPNT Rp 200 Ribu dari Kemensos Pakai KTP, Cair Bulan Juli 2021

- 17 Juli 2021, 06:15 WIB
iCara Daftar Bantuan Bansos Sembako BPNT Rp 200 Ribu dari Kemensos Pakai KTP, Cair Bulan Juli 2021/ilustrasi
iCara Daftar Bantuan Bansos Sembako BPNT Rp 200 Ribu dari Kemensos Pakai KTP, Cair Bulan Juli 2021/ilustrasi /PIkiran Rakyat/

Bantuan Pangan Non Tunai atau BPNT merupakan bantuan pada komoditas pangan berupa uang tunai Rp 200 ribu yang dicairkan setiap tahun.

Baca Juga: Cara Mencairkan BST Bank DKI Jakarta Bulan Juli 2021, Segera Cek Penerima di corona.jakarta.go.id

Baca Juga: Golongan Penerima BST Bank DKI Jakarta Cair Juli 2021, Cek Penerima Melalui Corona.jakarta.go.id

Adapun penerima bantuan ini yakni golongan masyarakat yang rentan yang telah terdaftar pada Daftar Penerima Manfaat (DPM) dan memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).

Adapun jadwal penyaluran bansos ini selama setahun yaitu sampai bulan Desember mendatang.

Adapun penyaluran bantuan melalui  Himpunan Bank Negara atau Himbara seperti  Bank BNI, Bank Mandiri, Bank BRI, serta Bank BTN.

Dikutip dari laman Kemensos, Sabtu 16 Juli 2021, pada Juli 2021 Kemensos menargetkan penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau bansos sembako sebanyak 18,8 juta penerima.

Supaya keluarga Anda terdaftar sebagai KPM dan mendapat bantuan BPNT, Anda bisa mengikuti beberapa langkah berikut.

1. Kunjungi pengurus RT/RW atau Kantor Kelurahan/Desa untuk mengutarakan keperluan, yakni mendaftar KPM.

2. Selanjutnya, pendaftar akan mendapat surat pemberitahuan berisi teknis pendaftaran di tempat yang telah ditentukan.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x