Lewat NIK dan KK, Begini Cara Dapat Bansos BST Rp300 Ribu dari Kemensos di Bulan Juni 2021

- 13 Juni 2021, 15:00 WIB
cara mendapatkan bansos tunai BST Rp300 ribu dari Kemensos di bulan Juni 2021 dengan modal NIK dan KK dan login cekbansos.kemensos.go.id untuk cek penerima bansos.
cara mendapatkan bansos tunai BST Rp300 ribu dari Kemensos di bulan Juni 2021 dengan modal NIK dan KK dan login cekbansos.kemensos.go.id untuk cek penerima bansos. /Instagram.com/@kemenkopukm

SEMARANGKU - Simak cara mendapatkan bantuan sosial tunai (BST) bansos Rp300 Ribu dari Kemenesos di bulan Juni 2021 lewat NIK dan KK.

Cukup mudah untuk mendapatkan bansos BST Rp300 ribu dari Kemensos di bulan Juni ini.

Sebelum itu, masyarakat Indonesia harus mengecek terlebih dahulu NIK atau KK melalui cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: Input NIK di cekbansos.kemensos.go.id, Cara Terbaru Cek Penerima Bansos Tunai BST Rp300 Ribu Dari Kemensos

Tautan tersebut akan menjadi bukti konkret bahwa NIKmu terdaftar sebagai penerima BST Kemensos di bulan Juni.

Jika terdaftar, maka menunggu surat informasi dari Kemensos yang diberikan melalui Kepala Desa setempat.

Surat tersebut nantinya dibawa ke Kantor POS terdekat dengan membawa KTP dan KK fotokopi.

Baca Juga: Bocoran Kriteria Penerima Bansos Tunai BST di Bulan Juni 2021, Apa Kamu Termasuk?

Maka, pihak petugas akan memberikan bansos tunai Rp300 ribu setiap bulan kepada penerima Bansos.

Halaman:

Editor: Sauqi Romdani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x