Cek dtks.kemensos.go.id, Bisa Dapat Bantuan BST Rp300 Ribu via HP, Masih Ada Kesempatan!

- 11 Januari 2021, 05:40 WIB
Ilustrasi BST Rp300 Ribu
Ilustrasi BST Rp300 Ribu /Yudhi Prasetiyo

SEMARANGKU - Selagi ada kesempatan! Buruan klik dtks.kemensos.go.id dan dapatkan BST Rp300 ribu dari Kemensos tahun 2021.

Mau tahu cara mendapatkan Bantuan Sosial Tunai atau BST Rp300 ribu dari Kementerian Sosial (Kemensos)? Baca artikel ini sampai selesai!

Sudah sejak lima hari yang lalu, tepatnya pada tanggal 4 Januari 2021, bantuan tunai BST Rp300 ribu dari Kemensos telah diluncurkan.

Baca Juga: YES, Kuota Internet Gratis Hingga 50 GB Cair Lagi 2021, Ini Cara Mudah Agar Dapat!

Baca Juga: Cara Cairkan Bantuan BST Rp300 Ribu Setelah Cek di dtks.kemensos.go.id Pakai Kartu Indonesia Sehat

Kabar baiknya, BST Rp300 ribu dari Kemensos ini bukan hanya diberikan pada bulan Januari saja. Melainkan akan berlanjut selama 4 bulan.

Jadi, bagi kamu yang belum mendapatkan BST Rp300 ribu dari Kemensos kamu bisa segera cari tahu apakah diri kamu menjadi salah satu penerimanya.

Caranya mudah! Kamu tinggal klik dtks.kemensos.go.id karena BST Rp300 Ribu dari Kemensos telah menantimu.

Baca Juga: Juventus vs Sassuolo, Link Live Streaming Gratis TV Online

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x