Begini Cara Dapat Token Listrik Gratis PLN Januari 2021 Lewat www.pln.co.id, Aplikasi, dan WA

- 6 Januari 2021, 07:36 WIB
Login www.pln.co.id Ini Cara Dapat Token Listrik Gratis Bulan Oktober-Desember 2020
Login www.pln.co.id Ini Cara Dapat Token Listrik Gratis Bulan Oktober-Desember 2020 /INSTAGRAM/ @pln123_official

Baca Juga: Film Insidious dan The Colony Tayang Malam ini, Berikut Jadwal Trans TV Rabu 6 Januari 2021

1. Klaim Token Listrik Lewat Situs Resmi PLN

Pertama-tama pelanggan diharuskan membuka situs www.pln.co.id dan pilih menu Stimulus Covid-19 (Token Gratis/Diskon).

Selanjutnya, masukkan ID Pelanggan atau Nomor Meter. Tunggu sampai layar menampilkan kode token listrik.

Jika sudah muncul, langsung saja masukkan token tersebut ke meteran, sesuai dengan ID Pelanggan.

2. Klaim Token Listrik Lewat Aplikasi PLN Mobile

Pertama-tama pelanggan diharuskan membuka aplikasi PLN Mobile. Pelanggan bisa mengunduhnya di Play Store atau App Store.

Baca Juga: Cek Online Bantuan BST Rp 300 Ribu di dtks.kemensos.go.id, Lakukan Ini Jika NIK KTP Tak Terdaftar

Baca Juga: Bisa Cair Januari, Begini Cara Cek Nama Penerima BLT Subsidi Gaji Rp1,2 Juta

Kalau sudah, pilih menu “PLN Peduli Covid-19” di bagian Info & Promo. Ketikkan ID Pelanggan atau Nomor Meter pada form yang tersedia.

Halaman:

Editor: Risco Ferdian

Sumber: Pln


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x