Cek Fakta: Baku Tembak KKB Vs TNI di Papua, Tiga Personel Terluka dan Tak Bisa Dievakuasi

- 30 April 2021, 20:45 WIB
Kondisi terkini di tiga lokasi di Papua usai baku tembak TNI-Polri dan KKB papua
Kondisi terkini di tiga lokasi di Papua usai baku tembak TNI-Polri dan KKB papua /Dok. Humas Polda Jateng/

SEMARANGKU – Beredar kabar mengenai peristiwa baku tembak anggota KBB dengan personel TNI di Kabupaten Puncak Papua, Kamis 29 April 2021.

Baku tembak KBB vs TNI tersebut menyebabkan tiga anggota TNI terluka dan tidak bisa dievakuasi.

Peristiwa baku tembak berawal ketika anggota KKB menembaki transportasi yang digunakan untuk mengevakuasi.

Baca Juga: Duta Kalimantan Utara Amanda Tersenggol Top 42 LIDA 2021, Ini Kritikan Reza DA

Baca Juga: Iqhbal Duta Sumatera Barat Dapat Standing Ovation dan Senyum Manis Lesty DA

Kabar mengenai baku tembak KBB vs TNI diungkapkan Ketua Presidium IPW Neta S Pane dalam keterangan tertulisnya yang disiarkan sejumlah media massa.

Menanggapi kabar tersebut, Kepala Satgas (Kasatgas) Humas Operasi Nemangkawi Kombes Pol M Iqbal Al qudussy menegaskan, kabar tersebut tidak benar. Satgas Nemangkawi sudah melakukan pengecekan pasukan Polri maupun TNI.

Selain itu, kata Iqbal, pengecekan pasukan juga telah dilakukan saat apel gabungan TNI-Polri.

Baca Juga: Tegal Izinkan Santri Mudik, Ganjar Pranowo Akui Ada Perbedaan Regulasi Kementerian dan Satgas

Halaman:

Editor: Mahendra Smg


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x